Harga Cor Beton 1 Truck Mobil Molen Jayamix 2023

Harga Cor Dak Lantai Beton 1 Truck Mobil Molen Jayamix Murah Terbaru 2023

Selamat datang dan berkunjung di website Kami Sumber Readymix, Pada Kesempatan ini akan kami sampaikan informasi kepada anda harga cor beton 1 truck mobil molen jayamix atau harga coran beton per truck mobil molen.

Beton cor atau Jayamix atau readymix concrete merupakan bahan campuran berupa semen, pasir, batu split, air dan bahan kimia lainnya sehingga terbentuk strukstur yang kokoh dan kuat.

Cor beton di produksi di pangkalan beton atau batching plant kemudian diangkut menggunakan mobil truck molen sampai kelokasi proyek.

Jalur pengirimannya pus sudah diatur agar tidak terlalu lama sampai ke proyek sehingga mutu yang dihasilkan sangat berkulaitas di bandingkan coran adukan secara manual.

Harga Cor Beton 1 Truck Mobil Molen Jayamix Terbaru 2023
Harga Cor Beton 1 Truck Mobil Molen Jayamix Terbaru 2023

Sebelum Kami menyampaikan informasi harga coran beton per mobil truck molen sedikit kami jelaskan mengenai spesifikasi mobil truck mixer pengangkut beton jayamix.

Jenis – Jenis Mobil Truck Mixer Pengangkut Beton Jayamix

Mobil Mixer truck molen terbagi menjadi 2 jenis yaitu mobil molen jayamix standar ukuran besar dan mobil molen ukuran kecil atau biasa juga disebut dengan mobil minimix.

Di bawah ini akan kami ulas satu persatu ukuran dan spesifikasi dari 2 jenis truck molen agar kita tidak salah memesan beton jayamix karena nantinya akan berdampak mobil tidak dapat akses jalan masuk menuju proyek pengecoran jika kita salah memesan.

  • Mobil truck molen ukuran standar atau besar
mobil truck molen besar
mobil truck molen besar

Mobil truck molen jenis standar atau besar adalah jenis mobil yang dapat mengangkut beton hingga 7 kubik namun ada juga jenis mobil molen yang dapat mengangkut beton sampai dengan 9 kubik.

Mobil truck molen ukuran standar atau besar ini hanya dapat melalui akses jalan masuk yang lebar jalannya 4 meter atau lebih. biasanya banyak di pesan diarea area dekat jalan raya dan perumahan yang lebar jalannya.
Ukuran Mobil truck molen besar yaitu panjang ± 8 meter, lebar 2.8 meter dan tinggi 4 meter, jika anda bertempat tinggal di perumahan yang ada gapuranya tidak sampai 4 meter maka jenis mobil ini tidak dapat masuk.

  • Mobil truck molen ukuran kecil atau minimix
mobil truck molen kecil
mobil truck molen kecil

Mobil truck molen kecil atau minimix adalah jenis mobil yang hanya dapat mengangkut beton 3 kubik jenis mobil ini lebih kecil dibandingkan dengan mobil standar atau besar.

Mobil truck molen minimix ini dapat melalui akses jalan yang yang lebar jalannya  3 – 4 meter biasanya banyak dipesan di daerah perumahan yang lebar jalannya hanya 3 meter.

Ukuran mobil molen kecil minimix ini Panjang ± 6 meter, lebar 2.5 meter dan tinggi 3.1 meter, jika anda bertempat tinggal di komplek atau perumahan yang jalannya kecil maka jenis truck ini sangat cocok untuk di pesan.

Biasanya harga coran yang menggunakan mobil molen kecil minimix lebih mahal dibandingkan dengan mobil molen yang besar.

Cara Menghitung harga coran beton per 1 mobil molen yaitu dengan mengkalikan harga beton per kubik dengan kapasitas beton yang dipesan.

Contoh : 
harga coran beton per kubik = 700.000

Bapak budi memesan cor beton ukuran mobil molen besar sebanyak 6 kubik maka cara menghitung harga 1 mobil molen jayamix = harga perkubik * Jumlah pesanan = 700.000 x 6 = Rp. 4.200.000

Pilihan Mutu Cor beton untuk pengecoran Kostruksi Bangunan

Kualitas Mutu Beton untuk kebutuhan struktur bangunan terbagi menjadi 3 pilihan diantaranya adalah sebagai berikut :

  • Mutu Beton B Nol K 100 s/d K 200
  • Digunakan untuk cor lantai kerja/ LC, Jalan komplek dengan kapasitas beban rendah, Lapangan voli basket. Dll.
  • Mutu Beton K 225 s/d K 300
  • Digunakan Untuk dak Lantai 1, 2, 3, sampai lantai 5 dst, Cor Jalan Kapasitas Sedang, Cor lantai gudang, parkiran. Dll
  • Mutu Beton K 350 s/d K 500
  • Digunakan untuk cor Gudang dan jalan berkapasitas beban berat, Untuk Beton Pracetak/precast, Untuk Jalan Negara dan Umum dan juga untuk dudukan mesin berat.

Dibawah ini kami sampaikan harga beton jayamix per meter kubik, mobil molen pengangkut cor beton jayamix ukuran besar dan kecil atau minimix diwilayah Jakarta, Bogor, Bekasi, Depok, Tangerang dan sekitarnya

Daftar Harga Cor Beton Per m3 Mobil Truck Molen Besar 2023

NoMUTU / KLASHARGA FAHARGA NFA
1Beton K B0IDR 700.000 /m3IDR 725.000 /m3
2Beton K 175IDR 790.000 /m3IDR 815.000 /m3
3Beton K 200IDR 800.000 /m3IDR 825.000 /m3
4Beton K 225IDR 830.000 /m3IDR 845.000 /m3
5Beton K 250IDR 850.000 /m3IDR 875.000 /m3
6Beton K 300IDR 880.000 /m3IDR 905.000 /m3
7Beton K 350IDR 930.000 /m3IDR 955.000 /m3
8Beton K 400IDR 980.000 /m3IDR 1.025.000 /m3
9Beton K 450IDR 1.050.000 /m3IDR 1.085.000 /m3
10Beton K 500IDR 1.100.000 /m3IDR 1.150.000 /m3

Daftar Harga Cor Beton Per m3 Mobil Truck Molen Kecil 2023

NoMUTU / KLASHARGA
1Beton Minimix K B0IDR 1.100.000 /m3
2Beton Minimix K 175IDR 1.150.000 /m3
3Beton Minimix K 200IDR 1.180.000 /m3
4Beton Minimix K 225IDR 1.200.000 /m3
5Beton Minimix K 250IDR 1.250.000 /m3
6Beton Minimix K 300IDR 1.300.000 /m3
7Beton Minimix K 350IDR 1.350.000 /m3
8Beton Minimix K 400IDR 1.400.000 /m3
9Beton Minimix K 450IDR 1.450.000 /m3
10Beton Minimix K 500IDR 1.500.000 /m3

Keterangan :

  • Konfirmasi pemesanan 1-2 hari sebelum pengecoran
  • Sebelum pengerjaan akan dilakukan surfey terlebih dahulu
  • Harga sudah termasuk Ppn 10 %
  • Harga tersebut berlaku untuk wilayah jabodetabek dan sekitarnya
  • Pihak pembeli bertanggung jawab terhadap tersedianya jalan yang layak,keamanan ( masyarakat dan polisi ) dan dapat dilalui truck mixer menuju proyek
  • Pembayaran tunai / transfer minimal 1 hari sebelum pengecoran

Demikianlah Informasi Harga Coran Beton 1 Truck Mobil Molen Jayamix dari Kami Bagi anda yang membutuhkan cor beton untuk pengecoran cor dak lantai bangunan hubungi Team Customer Service Kami.

Hubungi ……!

Bapak Hidayat
Telpon : 0815 7495 6515

Bapak Nukman
Telpon : 0812 9725 5818

* Kepada calon konsumen diharapkan tidak sungkan untuk bertanya dan berkonsultasi mengenai kebutuhan Beton Jayamix untuk konstruksi bangunan Anda.

TERIMA KASIH TELAH BERKUNJUNG DI WEBSITE KAMI